Cara Cek Nomor Telkomsel Gratis, Cepat, & Mudah 2023

Ppklkemenkop.id – Banyak macam orang untuk bisa mengetahui nomor ponselnya. Ada yang menyimpan, ada yang memang sudah hapal ada juga yang terkadang selalu lupa tapi malas menyimpannya di ponselnya. Nah disini admin akan membahas Cara Cek Nomor Telkomsel dengan mudah dan cepat.

Mengetahui nomor ponsel sendiri itu sangatlah penting untuk kita. Selain disaat pengisian pulsa agar tidak salah kamu juga pasti nya memerlukan saat rekan bisnis, saudara atau teman yang ingin mengetahui nomor kamu. Namu terkadang orang tidak suka save nomornya sendiri bahkan tidak selalu ingat dengan nomornya.

Selain itu penting juga kamu bisa tahu cara mengetahui nomor ponsel kamu dengan cara ceknya. Nah untuk kamu yang memang belum mengetahui cara cek nomor ponsel kamu sendiri. Kamu bisa simak penjelasannya di artikel ini. Kami akan membahasnya untuk kamu yang belum mengetahui caranya.

Untuk kali ini kami akan memberikan info tentang cara cek nomor telkomsel. Karena kebanyakan di Indonesia menggunakan telkomsel. Cara ini banyak sih sebenarnya yang sudah mengetahui. Namun ada kemungkinan juga ada yang belum tahu cara mencarinya. Maka dari itu disini kami akan membahasnya.

Beberapa Cara Cek Nomor Telkomsel Gratis, Mudah, & cepat

Cara Cek Nomor Telkomsel

Pastinya sangat mudah untuk melakukan pengecekan nomor telkomsel jika kamu sudah sangat mengetahui caranya. Bahkan simpel dan bisa di lakukan dimana saja. Namun sebagian orang masih belum tahu caranya dan mencari tahu bagaimana caranya. Kebanyakan biasanya yang belum tahu para orang tua.

Mereka lebih tahu tentang internet ketimbang cek nomor ponselnya. Padahal hal ini sangat penting loh untuk kamu yang meremehkan menyimpan nomor ponsel kamu sendiri. Maka dari itu disini kami ingin membahas tentang cara cek nomor telkomsel untuk kamu yang belum mengetahuinya.

Disini kami akan memberika info beberapa cara untuk melakukan pengecekan nomor ponsel provieder telkomsel. Jadi kamu yang belum terlalu mengetahui hal penting ini jadi akan mengetahui caranya dengan mudah. Jadi sebelum kamu mencobanya kamu harus memahami terlebih dulu caranya.

Semua yang memiliki ponsel pastinya memiliki nomor ponsel agar bisa di hubungi . Karena memang untuk melakukan komunikasi nomor ponsel sangatlah penting untuk kamu. Jadi pastinya kamu harus mengetahui nomor ponsel kamu sendiri agar lebih mudah memberikan kepada orang yang menurut kamu penting.

Atau pada saat pengisian pulsa. Kenapa disini kami infokan tentang cara cek nomor telkomsel? Karena memang provider yang banyak di gunakan oleh orang Indonesia adalah provider telkomsel. Di anggap untuk sinyal lebih kenceng, Banyak promo menarik serta lebih murah untuk paketnya.

Untuk itu kamu yang menggunakan provider telkomsel dan ingin mengetahui cara cek nomor telkomsel. Simak penjelasannya di artikel ini. kami akan infokan ke kamu semua tentang cara tersebut. Nah dari pada berlama lama langsung saja yuk kita bahas caranya.

Baca juga : Cara Setting APN Indosat Tercepat dan Stabil Untuk Semua Ponsel

Cara Cek Menggunakan Dial Up

Cara Cek Menggunakan Dial Up

Cara cek nomor telkomsel pertama ini sangatlah mudah dan simpel. Sama seperti kamu cek pulsa atau info paket lainnya. Untuk cara ini pastinya gratis tanpa biaya. Pastinya dengan mengetahui cara cek nomor telkomsel kamu dengan cara ini. Pastinya praktis dan juga bisa di lakukan dimana saja.

Keuntungannya pun kamu lebih bisa mengetahui nomor kamu dengan mudah dan cepat. Selain itu juga cara ini bisa juga kamu temukan berbagai info lainnya di dalam cara tersebut. Untuk melakukannya kamu bisa ikuti langkah langkah di bawah ini.

  • Pertama yang harus kamu lakukan adalah masuk ke dalam Menu Panggilan di ponsel kamu masing masing.
  • Jika sudah masuk nantinya akan muncul layar dengan tombol nomor ponsel. Gunakan papan layar tersebut kemudian kamu ketik nomor *808# pada tombol layar tersebut.
  • Jika sudah kamu tekan tombol Panggilan / Call
  • Tunggu beberapa saat sampai panggilan dengan kode nomor di atas terbuka
  • Kemudian akan keluar Notifikasi Pop Up yang ada di bagian layar kamu. Disana akan ada banyak info yang akan kamu temukan mengenai provider telkomsel yang kamu gunakan.
  • Nanti juga akan ada pilihan cek nomor ponsel
  • Pilih menu tersebut dan nanti akan keluar nomor ponsel kamu.
  • Selesai

Cek nomor telkomsel melalui Costumer Service

Selanjutnya selain menggunakan cara dial up. Kamu juga bisa melakukan pengecekan dengan cara menggunakan costumer service. Jadi jika memang cara di atas belum meyakinkan atau masih sering gangguan ketika pengecekan. Kamu bisa lakukan cara yang satu ini.

Dengan menghubungin costumer service resmi dari telkomsel itu sendiri. Cara ini juga sangat mudah kok pastinya. Dengan cara ini kamu bisa melakukannya di ponsel kamu. Nah untuk caranya bisa kamu simak langkah langkahnya di bawah ini.

  • Langkah pertama sama seperti cara di atas. Dengan membuka Menu Panggilan melalui ponsel kamu.
  • Jika sudah ke layar tombol angka pada ponsel kamu kamu bisa ketik atau panggil nomor 133 Untuk pengguna kartu HALO, dan 188 Pengguna kartu Loop, Simpati, dan juga kartu AS.
  • Atau jika kamu sedang berada di luar negeri bisa menghubungi nomor +628110000333 menggunakan panggilan telpon di ponsel kamu.
  • Jika sudah kamu bisa lanjut klik Call / Icon Telpon
  • Setelah tersambung kamu bisa langsung tanyakan apa yang ingin kamu tanyakan.
  • Nantinya kamu bisa tanyakan perihal nomor ponsel milik kamu kepada CS telkomsel tersebut.

Cara cek melalui assistant virtual

Cara cek melalui assistant virtual

Cara berikutnya adalah dengan menggunakan atau melalui assistan virtual. Selain menggunakan cara di atas. Cara ini juga termasuk cara yang mudah dan gratis. Cara ini bisa di lakukan pengguna smartphone android atau pun IOS. Pastinya cara ini adalah cara yang lebih modern dan mengikuti perkembangan teknologi.

Dengan cara layanan virtual ini kamu bisa menanyakan kapan saja dan dimana saja. Karena layanan ini tersedia 24 jam siap membantu, Layanan virtual adalah sebuah layanan atau sosial media resmi dari telkomsel tersebut.

Nah di bawah ini adalah beberapa layanan virtual yang bisa kamu hubungin. Jadi untuk kamu yang belum mengetahuinya bisa langsung simak beberapa layanan virtual yang bisa kamu hubungin. Berikut daftarnya.

  1. Melalui situs resmi : www.telkomsel.com
  2. Melalui Facebook messenger : Tsel.me/fbV2
  3. Melalui Telegram : tsel.me/telegramVA2
  4. Melalui Virtual Whatsapp : tsel.me/wa2
  5. Melalui Assistant Virtual LINE : tsel.me/lineVA2
  6. Melalui aplikasi resmi : Mytelkomsel

Itulah beberapa assistant virtual resmi dari telkomsel. Kamu bisa menghubungi salah satu dari virtual tersebut. Dan menanyakan nomor telkomsel kamu. Selain menanyakan nomor kamu juga bisa mengetahui apa saja info tentang telkomsel atau berbagai paket yang ada.

Baca juga : 5 Cara Setting Apn Telkomsel 4G 5G Internet Cepat Anti Lelet

Akhir Kata

Itulah beberapa cara yang bisa kamu gunakan untuk mengetahui tentang cara cek nomor telkomsel. Pastinya semua bisa kamu lakukan secara gratis dan juga mudah. Kamu bisa melakukannya di ponsel kamu. Semoga penjelasan di atas bisa di mengerti dan juga jelas untuk dipahami.